Wednesday, November 17, 2010

Opini fasilitas internet di gunadarma

pada kali ini saya akan memberikan pendapat atau opini saya mengenai fasilitas internet atau wifi di kampus D,E,dan G universitas gunadarma.
pertama kampus D fasilitas wifi di kampus ini sangat kurang baik untuk mahasiswa karena sulit sekali untuk di koneksikan dengan laptop. walaupun bisa konek itu juga hanya bertahan beberapa menit bahkan hanya terkoneksi saja tetapi tidak bisa di gunakan. tidak semua gedung di kampus D di berikan fasilitas wifi. hanya di beberapa tempat seperti perpustakaan.
kedua kampus E. fasilitas wifi di kampus ini sama saja dengan kampus D. walaupun kita sudah mengetahui password nya tetap saja sulit untuk mengkoneksikannya. tetapi di kampus E terdapat I-lounge yaitu tempat internet. dengan syarat menyerahkan KTM (kartu tanda mahasiswa). kita di berikan batas 20 menit saja untuk menggunakannya. di I-lounge kecepatan internet di sini lumayan baik di bandingkan wifi 
ketiga kampus G. fasilitas internet disinil lebih baik di bandingkan kampus E dan D. lebih mudah untuk mengkoneksikannya. tempat-tempat yang lumayan untuk wifi di kampus G di sekitar lorong, di jembatan penyambung antara gedung 1 dan 2.
sekian pendapat saya mengenai fasilitas internet dan wifi di gunadarma. semoga fasilitas ini dapat lebih di perbaiki agar mahasiswa dapat menggunakannya semaksimal mungkin. karena internet sangat di butuhkan bagi mahasiwa dalam menuntut ilmu.
terima kasih

2 comments:

  1. iye ni gan.. internet gundar parah.. cepet tapi dikasih limit.. sama aja bohong..

    ReplyDelete
  2. iya semoga aja di perbaiki agar bisa di gunakan dengan maksimal oleh mahasiswa nya

    ReplyDelete